apa bahasa thailandnya apa kabar?
            Bahasa lain
            
               
               
            
            
               
               
             
            feliciagraciela
         
         
         
                Pertanyaan
            
            apa bahasa thailandnya apa kabar? 
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Nissashafa
Dalam bahasa Thailand arti dari “apa kabar” adalah สบายดีไหมค่ะ/ครับ (sabai dii mai kha/khrap?).
Pembahasan
Terjemah kata-perkata :
- ไหม;mai = apa (partikel tanya).
 - สบายดี;sabai dii = kabar baik.
 - ค่ะ;kha = kamu (perempuan).
 - ครับ;khrap = kamu (lelaki).
 
Jadi, maksudnya bisa juga diartikan sebagai “apa kabar/apakah kabarmu baik?”
Sebenarnya, kata ไม่;mai memiliki 2 arti, yakni : apa/tidak. Digunakan jika bentuk penempatannya berbeda.
Untuk meresponnya, maka bisa kita gunakan kalimat sebagai berikut :
Merespon bahwa kita baik-baik saja :
- สบายดี;sabai dii = kabarku baik/sehat.
 
Jika, merespon bahwa kita sedang tidak baik-baik saja :
- ไม่สบาย;mai sabai = kabarku tidak baik/buruk.
 
Pelajari Lebih Lanjut
- Bahasa Thailand "aku cinta kamu"
 
https://brainly.co.id/tugas/4295697
- Bahasa Thailand "salam kenal"
 
https://brainly.co.id/tugas/36114777
- ada yang tau gak bahasa thailand nya "halo apa kau baik baik saja"
 
https://brainly.co.id/tugas/14874096
Detail Jawaban
Kelas : VII SMP
Mapel : Bahasa Thailand
Materi : Menanyakan kabar dalam bahasa Thailand
Kode Kategorisasi : 7.18
Kata Kunci : สบายดีไหม, สบายดี, ไม่สบาย