apa yang dimaksud dengan isotop, isobar ????
            Kimia
            
               
               
            
            
               
               
             
            afiffadliamsyah
         
         
         
                Pertanyaan
            
            apa yang dimaksud dengan isotop, isobar ????
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban adipatiii25
Pengertian Isotop, Isobar, Dan Isoton. Atom-atom suatu unsur dapat mempunyai nomor massa atom yang berbeda, karena jumlah neutron dalam atom tersebut berbeda. Selain itu, atom-atom yang berbeda dapat mempunyai nomor massa dan jumlah neutron yang sama. - 
			  	
2. Jawaban ddewananda
ISOTOP adalah 2 atom yang memiliki unsur yang sama tetapi nomor massanya berbeda
ISOBAR adalah 2 atom yang memiliki unsur berbeda tetapi memiliki nomor massa yang sama