Biologi

Pertanyaan

Bedasarkan fungsinya jaringan parenkim di bedakan menjadi 4 macam.sebutkan dan jelaskan?

1 Jawaban

  • Di bawah ini terdapat enam jaringan parenkim yang dibedakan menurut fungsinya, yakni parenkim:
    (a) Pengangkut
         Fungsi: mengangkut unsur hara dan bahan makanan
         Letak: xylem dan floem
    (b) Asimilasi
         Fungsi: fotosintesis
         Letak: daun
    (c) Penimbun
         Fungsi: menyimpan cadangan makanan
         Letak: umbi, biji, dan rimpang
    (d) Air
         Fungsi: menyimpan air
         Letak: daun, contohnya pada kaktus
    (e) Aerenkim
         Fungsi: menyimpan udara
         Letak: batang dan daun tumbuhan air
    (f) Penutup luka
         Fungsi: memiliki kemampuan regenerasi
         Letak: kambium gabus

Pertanyaan Lainnya