Fungsi invers dari f(x) =x2- 1/2x2 adalah
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            FitrianiTia
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Fungsi invers dari f(x) =x2- 1/2x2 adalah
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban SYAHPAHLEVI
inves adalah cerminan dari fungsi itu sendiri - 
			  	
2. Jawaban Anonyme
jawab
f(x)= y
[tex]y\,=\, \frac{x^2-1}{2x^2} [/tex]
[tex]2x^2(y)\,=\, x^2 - 1 \\ 2x^2 y - x^2 =\, -1 \\ x^2 (2y-1) = - 1 \\ x^2 = \frac{-1}{2y- 1} \\ x=- \sqrt{ \frac{1}{2y-1}} \\ f^{-1}\,=\, - \sqrt{ \frac{1}{2x-1} } [/tex]