IPS

Pertanyaan

Tuliskan 5 contoh interaksi di lingkungan masyarakat adalah

1 Jawaban

  •           5 Contoh interaksi di lingkungan masyarakat adalah :  

    1. Gotong royong antar warga dalam pembangunan infrastruktur desa.
    2. Menjenguk tetangganya yang sedang tertimpa musibah maupun sakit.
    3. Kompetisi pertandingan sepak bola antar kampung.
    4. Tawuran antar suporter sepak bola.
    5. Sosialisasi dari dinas mengenai pemberdayaan masyarakat.

    • Pelajari juga tentang contoh interaksi masyarakat dengan alam, baca di https://brainly.co.id/tugas/13805258  

    Pembahasan

               Interaksi adalah hubungan antar perorangan maupun antar kelompok manusia. Interaksi dapat terjadi di manapun, baik di rumah, sekolah, negara, serta masyarakat. Interaksi ini pun dapat berlangsung secara asosiatif dan dapat berlangsung secara disosiatif.

    • Pelajari juga tentang bentuk-bentuk interaksi sosial, baca di https://brainly.co.id/tugas/5682827  

               Interaksi asosiatif merupakan interaksi yang berlangsung mengarah kepada kesatuan pandangan, contohnya seperti gotong royong antar warga dalam pembangunan infrastruktur desa.  

    • Penjelasan interaksi yang terjadi antara manusia dengan lingkungan alamnya, baca di https://brainly.co.id/tugas/13970028  

               Interaksi disosiatif merupakan interaksi yang berlangsung mengarah kepada konflik dan perenggangan solidaritas kelompok, contohnya seperti tawuran antar suporter sepak bola.

    Berbagai contoh terkait interaksi dalam lingkungan masyarakat adalah :  

    1. Gotong royong antar warga dalam pembangunan infrastruktur desa.
    2. Menjenguk tetangganya yang sedang tertimpa musibah maupun sakit.
    3. Kompetisi pertandingan sepak bola antar kampung.
    4. Tawuran antar suporter sepak bola.
    5. Sosialisasi dari dinas mengenai pemberdayaan masyarakat.

    Detail Jawaban

    Kelas         : VII

    Mapel        : IPS

    Bab            : Kelas 7 IPS Bab 2 - Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial.

    Kode          : 7.10.2

Pertanyaan Lainnya