Sosiologi

Pertanyaan

Contoh asimilasi dan akulturasi yang ada di masyarakat

1 Jawaban

  • Contoh asimilasi dan akulturasi yang ada di masyarakat:
    1. Budaya Kejawen, akulturasi antara budaya Jawa dengan ajaran Islam.
    2. Wayang merupakan perpaduan antara budaya Jawa dengan ajaran Islam.
    3. Masjid Kudus yang terdapat pura didepannya, merupakan akulturasi antara budaya Hindu dengan ajaran Islam.
    4. Musik dangdut merupakan asimilasi antara lagu India dengan musik tradisional Indonesia.
    5. Bangunan bercorak Belanda-Indonesia (ex. Istana Negara), merupakan perpaduan budaya Belanda dengan budaya Indonesia.
    6. Masjid Cheng Ho merupakan akulturasi budaya Tionghoa dengan ajaran Islam.
    7. Bakpao merupakan asimilasi makanan, antara budaya Tionghoa dengan budaya Indonesia.
    8. Kata serapan dari bahasa asing (seperti dari bahasa Arab, Belanda, Portugis, Jepang, dan Inggris) yang merupakan perpaduan antara bahasa asing tersebut dengan bahasa Indonesia.

    Mungkin itu yang dapat saya bantu...
    Semoga bermanfaat! :)
    Jadikan yang terbaik dan like ya...

Pertanyaan Lainnya