pada suatu gedung kesenian terdapat kursi yang disusun dengan jumlah kursi pada barisan pertama 16 kursi,barisan kedua 22 kursi,baris ketiga 28 kursi,dan seteru
Matematika
aka44
Pertanyaan
pada suatu gedung kesenian terdapat kursi yang disusun dengan jumlah kursi pada barisan pertama 16 kursi,barisan kedua 22 kursi,baris ketiga 28 kursi,dan seterusnya selalu bertambah 6 kursi.jika dalam gedung terdapat 10 baris,jumlah kursi seluruhnya adalah...kursi
2 Jawaban
-
1. Jawaban abc326
16-22-28 merupakan bilangan loncat 6 jadi
16 - 22 - 28 - 34 - 40 - 46 - 52 - 58 - 64 - 70=
16 + 22 + 28 + 34 + 40 + 46 + 52 + 58 + 64 + 70 = 430 + 6 = 436 -
2. Jawaban VenomHunter
kan bedanya 6 trus cari U10 nya U10=a+b (n-1) U10=16+6 (9) U10=70
Sn=n/2 (U1+Un)
S10=5(16+70)S10=5(86) = 430 kursi