tanah pak carles berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang sisi 50 m. jika ukuran sisi tanah pada gambar 5 cm maka skala yang digunakan adalah
Matematika
jean45
Pertanyaan
tanah pak carles berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang sisi 50 m. jika ukuran sisi tanah pada gambar 5 cm maka skala yang digunakan adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban Arkan5283
Diketahui :
- Sisi Persegi Sebenarnya = 50 m = 5.000 cm
- Sisi Persegi Pada Peta = 5 cm
Ditanya : Skala = ....?
Penyelesaian :
- Skala :
S = JPP ÷ JS
S = 5 cm ÷ 5.000 cm
S = 5 cm : 5.000 cm
S = 5 cm ÷ 5 cm : 5.000 cm ÷ 5 cm
S = 1 : 1.000
Maaf Kalau Salah -
2. Jawaban Anonyme
Jawabannya:
s=jp/js
= 5÷5000
= 5:5000
= 5÷5:5000÷5
= 1:1000
Jadikan Jawaban Terbaik Ya
Semoga Membantu