Contoh dan Jawaban, Tentang Magnetika atau Medan Magnet dalam Kehidupan Sehari-hari
Fisika
JVoa
Pertanyaan
Contoh dan Jawaban, Tentang Magnetika atau Medan Magnet dalam Kehidupan Sehari-hari
1 Jawaban
-
1. Jawaban MchFaizal
magnet atau magnit adalah suatu obyek yang mempunyai suatu medan magnet. Contoh penggunaan magnet dalam kehidupan sehari hari antara lain pada pengeras suara (speaker), mikropon, pintu kulkas, kompas, dinamo sepeda, alat pengangkat besi, bel listrik, dll.
Medan magnet, dalam ilmu Fisika, adalah suatu medan yang dibentuk dengan menggerakan muatan listrik (arus listrik) yang menyebabkan munculnya gaya di muatan listrik yang bergerak lainnya.