tuliskanlah macam-macam jenis kalimat majemuk
B. Indonesia
gratianus
Pertanyaan
tuliskanlah macam-macam jenis kalimat majemuk
2 Jawaban
-
1. Jawaban jesen110
bisa,gimana,apa,jemana maaf kalo sallah -
2. Jawaban MmanueL
Kalimat Majemuk adalah kalimat yang terdiri dari 2 pola kalimat atau lebih
Kalimat Majemuk Terdiri dari ;
A. Kalimat Majemuk Setara
B. Kalimat Majemuk Rapatan
C. Kalimat Majemuk Bertingkat
Kalimat Majemuk Setara biasanya menggunakan Anak Kata hubung ( Dan , Atau , Tatapi ) Contoh Kalimat ; Ibu memasak dan Adik bermain
Kalimat Majemuk Rapatan menggunakan anak kata hubung yang sama dengan Kalimat Majemuk Setara contohnya ; Ravi belajar membaca dan menulis
Kalimat Majemuk Bertingkat terdiri dari ;
a. Kalimat Majemuk Bertingakat dengan anak kalimat pengganti keterangan Waktu ( ketika , Sesudah , Sebelum )
Contoh Kalimat ; Ayah sedang tidur ketika kakek datang
b. Kalimat Majemuk bertingkat dengan anak kalimat pengganti keterangan Syarat ( Jika , Kalau , Asal )
Contoh Kalimat ; Adik boleh bermain asal badannya sudah sehat.
c. Kalimat Majemuk bertingkat dengan anak kalimat pengganti keterangan Sebab ( Sebab , Karena )
Contoh Kalimat ; Aditya badannya lemas karena Sakit Demam.
d. Kalimat Majemuk Bertingkat dengan anak kalimat pengganti keterangan Tujuan ( Agar , Supaya , Sehingga )
Contoh Kalimat ; Ratih Rajin berlatih agar menang dalam lomba.
S3moga Membantu