sebuah gedung bertingkata tingginya pada gambar rencan berskala adalah 30 cm sedangkan tinggi gedung sebenarnya 25 m .jika lebar gedung pada gambar bagian depan
Matematika
SyarahhaniRR
Pertanyaan
sebuah gedung bertingkata tingginya pada gambar rencan berskala adalah 30 cm sedangkan tinggi gedung sebenarnya 25 m .jika lebar gedung pada gambar bagian depan adalah 45 cm,maka lebar sebenarnya bagian depan adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban Nik001
Mapel : Matematika
Bab : Kesebangunan
Tinggi gambar / Tinggi sebenarnya = Lebar gambar / Lebar sebenarnya
30 cm / 25 m = 45 cm / Lebar sebenarnya
0,3 m / 25 m = 0,45 m / Lebar sebenarnya
Lebar sebenarnya = 25 m x 0,45 m / 0,3 m
Lebar sebenarnya = 37,5 m -
2. Jawaban apisindonesia
skala= ukuran model : ukuran sebenarnya (dengan satuan yg sama)
ukuran sebenarnya = ukuran model / skala
tinggi model = 30 cm
tinggi sebenarnya = 25m = 2500 cm
Skala = 30 / 2500 = 3:250
lebar model = 45 cm
lebar sebenarnya = ukuran model / skala
= 45 / (3:250)
= 45 x 250 / 3
= 3750 cm = 37,5m