Matematika

Pertanyaan

Suatu persegi panjang memiliki panjang 18 cm dan lebar (x-3) cm dan luas 198, maka berapa keliling nya?

1 Jawaban

  • Mencari lebarnya dahulu.
    l=L:p
     =198:18
     =11 cm
    Lalu cari keliling
    K=2 x (P+l)
     =2 x (18+11)
     =2x 29
     =58 cm

Pertanyaan Lainnya