Penjaskes

Pertanyaan

Macam-macam nomor dalam lomba lari adalah

1 Jawaban

  • Pada olahraga atletik nomor lari terdiri atas berikut ini .
    a . Lari jarak pendek ( sprint ) : 100 m , 200 m , dan 400 m .
    b . Lari jarak sedang (middle distance running ) : 800 m , 1500 m , dan 3000 m .
    c . Lari jarak jauh ( long distance running ) : 5 . 000 m , 10 . 000 m , dan 42 ,195 km .
    d . Lari khusus : cross country, steeple chase, estafet, dan lari gawang .

Pertanyaan Lainnya