Buat lah Teks prosedur cara menanam tanaman di pot
B. Indonesia
Azkanabila0401
Pertanyaan
Buat lah Teks prosedur cara menanam tanaman di pot
1 Jawaban
-
1. Jawaban nafanot
Cara Dan Teknik Menanam Bunga Mawar Dengan Pot – Bunga mawar yang dikenal dengan baunya yang harum dan sering disebut sebagai ratunya bunga ini menjadi tanaman yang sering banyak dibudidaya oleh petani mawar,selain petani bunga mawar banyak juga diminati oleh masyarakat karna memiliki warna yang beragam dan cocok sebagai tanaman hias banyak cara untuk menanam bunga mawar ini selain menanam dengan lahan tanaman ini bisa juga dilakukan dengan menggunakan media pot berikut cara dan teknik menanam bunga mawar dengan pot.
1.Mempersapkan Bibit Bunga Mawar
untuk mempersiapkan bibit mawar pilihlah bibit mawar yang berkualtas baik.anda bisa melakukan motode stek untuk bsa menghasilkan bibit pada bunga mawar tersebut.hal pertama untuk melakukan metode stek adalah pilih batang bunga mawar yang cukup tua setelah itu potong batang bunga sepanjang 10 cm menggunakan pisau.siapkan pot atau media untuk sebagai wadah dengan campuran pupuk kandang dan tanah dengan takaran 2:1 lalu biarkan media semai selama 15 hari.
lahkah selanjutnya adalah masukkan batang bunga mawar yang telah di stek ke dalam media semai,sebelumnya lubangi media semai dengan ukuran kurang lebih 3 sampai 4 cm.tutup kembali dengan tanah dan simpan bibit di tempat yang terlindung dai sinar matahari. stek-batang-tanaman-tin
menanam tanaman buga mawar dengan cara stek
2.Mempersiapkan Media Tanam
untuk mempersapkan media tanam anda bisa menggunakan pot dengan ukuran 25 cm sebagai wadah hal ini untuk mempermudah anda dalam memindah mindahkan tanaman bunga mawar tersebut. gunakan pot yang berbahan dari tanah liat agar memiliki sistem drainase yang sempurna.lalu berilah pupuk kandang dan pasir pada pot tersebut dengan perbandingan 1:4:4 campurlah hingga rata dan biarkan sampai 15 hari
3.Menanam Bunga Mawar
bibit dapat dipindahkan ke dalam media tanam apabila bibit tersebut sudah tumbuh.agar air yang keluar dari media tanam tidak becek berilah pecahan genting pada dasar media tanam tersebut,isi juga media tanam dengan campuran tanah pupuk kandang dan pasir sampai setengah bagian lalu masukkan bibit bunga mawar di tengah tengah pot,tambahkan lagi media sampai penuh,tidak lupa menekan nekan media tanam agar bibit bunga bisa berdiri tengak dan tidak mudah roboh.setelah itu simpan bibit tersebut ke tempat yang terlindungi oleh sinar matahari langsung hingga umur satu minggu
4.Perawatan Pada Bunga Mawar
untuk cara merawat tanaman bunga mawar kebanyakan sama seperti tanaman bunga hias lainnya cukup melputi penyiraman penyiangan dan pemupukan,untuk penyiraman lakukan penyiraman secara teratur yaitu satu sampai dua hari sekali jangan pula menyiram secara berlebihan itu akan membuat tanaman anda mati dan cepat membusuk.lakukan penyiangan agar tanaman anda terhindar dari tanaman pengganggu atau hama.dan untuk memenuhi unsur hara bagi tanah lakukan juga pemberian pupuk agar tanaman mawar bisa tumbuh dengan subur dalam proses pemupukan usahakan agar pupuk tidak menyentuh batang tanaman secara langsung.