curah hujan awan cumulus,cirrostratus,stratus,altocumulus dan cirrus
Geografi
zhaldyaldiansyah
Pertanyaan
curah hujan awan cumulus,cirrostratus,stratus,altocumulus dan cirrus
1 Jawaban
-
1. Jawaban naurinlathufa
Cumulus = awan tebal yang memiliki puncak yang tinggi, bentuknya padat serta memiliki batas yang jelas. Terbentuk karena adanya proses konveksi dan apabila terkena sinar matahari sebagian maka akan menimbulkan bayangan berwarna kelabu.
Cirrostratus = termasuk awan tinggi bentuk seperti kelambu putih yang halus dan rata menutup seluruh langit
Stratus = awan rendah dan sangat luas
Altocumulus = awan menengah, awan kecil tapi banyak
Cirrus = awan tinggi, awan ini halus dan berstruktur seperti serat berbentuk seperti bulu burung