Matematika

Pertanyaan

1. Rata-rata tinggi badan siswa perempuan 160 cm, rata-rata tinggi badan laki-laki 165 cm, sedang rata-rata tinggi badan seluruh siswa 162 cm. Jika jumlah siswa 40 orang, maka banyaknya siswa laki-laki dan siswa perempuan berturut-turut adalah...
A. 24 dan 15
B. 16 dan 24
C. 25 dan 15
D. 15 dan 25

2. Dalam sebuah kotak terdapat 4 permen rasa cokelat dan 5 permen rasa mint dan tidak dikembalikan. Peluang terjaminnya permen rasa mint pada pengambilan kedua adalah...
A. 4/9
B. 1/2
C. 5/9
D. 5/8

Beserta caranya ya ^_^

1 Jawaban

  • 2. (5-1) 4
    __ = __= 1/2 (B)
    (9-1) 8
    dikurangi 1 karena sesudah diambil tidak dikembalikan sehingga jumlahnya berkurang 1.
    No 1 saya nggk tau caranya

Pertanyaan Lainnya