Seni

Pertanyaan

sebutkan komposisi pada bentuk gambar

2 Jawaban

  • Komposi si adalah penyusunan/ penataan dan penempatan objek/unsur-unsur gambar yang ada di suatu lokasi kedalam
    frame/bingkai/view finder kamera,yang nantnya akan disampaikan kepada penonton, dengan mengedepankan mesage tertentu yang telah direncanakan dengan baik.
    Tujuan pengaturan komposisi adalah supaya orang atau khalayak penonton dapat dengan mudahmelihat objek yang menarik (Interest point of object) secara jelas, dengan kecerahan, kontras, tekstur warna, dan, ketajaman (picture sharp-ness) dengan nyaman.
  • komposisi pada gambar

    1) komposisi simetris = benda / model yg menjadi objek gambar diletakkan pada posisi seimbang antara sebelah kiri & kanannya dan memiliki keseimbangan benda yang sama dalam bentuk &ukurannya.
    2. komposisi asimetris = benda diletakkan dalam posisi tidak sama baik dalam posisi maupun ukurannya namun demikian masihb tetap memperhatikan proporsi, keseimbangan, &kesatuan antarbenda / objek gambar
    3. komposisi sentral = pusat perhatian benda / objek model gambar terletak di tengah tengah bidang gambar. penempatan model diatur sesuai dengan proporsi bentuk model & diatur seimbang & memiliki kesatuan antar benda.

Pertanyaan Lainnya