PPKn

Pertanyaan

Jelas kan secara singkat kapitalisme dan sosialisme

1 Jawaban

  • Kapitalisme yaitu suatu teori atau sistem dari organisasi sosial yang berdasarkan suatu pasar bebas dan privatisasi yang mana kepemilikan berasal dari orang pribadi. Kepemilikan bersama juga diperbolehkan

    Sosialisme yaitu Sebuah teori atau sistem organisasi sosial berdasarkan kepemilikan kebanyakan properti bersama, dengan kepemilikan sesungguhnya yang dianggap berasal dari pekerja.

Pertanyaan Lainnya