Kepingan gamping direaksikan dengan larutan HCL 0,1 M dan serbuk gamping direaksikan dengan larutan HCL 0,1 M. Dari kedua reaksi ini, manakah yang lebih cepat t
            Kimia
            
               
               
            
            
               
               
             
            khusnufatimah19
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Kepingan gamping direaksikan dengan larutan HCL 0,1 M dan serbuk gamping direaksikan dengan larutan HCL 0,1 M. Dari kedua reaksi ini, manakah yang lebih cepat terjadi reaksi? Jelaskan! 
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban JessicaHuang20
lebih cepat serbuk
karena kalo serbuk luar permukaan lebih besar, karena menyebar
semakin besar luas permukaan, semakin cepat rx terjadi